Hal yang Mempengaruhi Biaya Pembuatan Sumur Bor Di Jogja

biaya-pembuatan-sumur-bor-di-jogja

Tertarik untuk membuat sumur bor akan tetapi belum tahu biaya yang harus dikeluarkan untuk membuat sumur bor. Perlu diketahui terlebih dahulu bahwa setiap jasa di seluruh daerah Indonesia bisa memberikan penawaran biaya yang berbeda-beda. Ada yang bisa memberikan biaya jasa murah sampai dengan mahal. Perbedaan biaya pembuatan sumur bor di Jogja ini tentunya dikarenakan beberapa faktor penentu satu dan juga lain hal.

Beberapa Hal yang Dapat Mempengaruhi Biaya Pembuatan Sumur Bor

Seperti yang diketahui bahwa air menjadi kebutuhan yang perlu dipenuhi. Itulah mengapa saat ini banyak yang membuat sumur bor untuk bisa mendapatkan sumber air bersih. Mungkin banyak yang memperdebatkan mengapa antara jasa satu dengan yang lainnya bisa memberikan biaya jasa berbeda-beda. Sebenarnya perbedaan harga ini dipengaruhi oleh satu dua hal yang memang menjadi pertimbangan dalam memberikan penawaran biaya jasa pengeboran. Berikut ini ada beberapa hal yang membuat biaya jasa jadi berbeda-beda.

1. Kondisi Tanah

Hal pertama yang membuat biaya pembuatan sumur bor di Jogja mahal adalah dari segi kondisi tanah yang akan dibor. Pada setiap daerah memang memiliki kondisi tanah yang berbeda-beda seperti yang diketahui banyak orang. Ada yang tanahnya gembur. Sehingga tanah tersebut mudah untuk di bor. Akan tetapi ada juga tanah yang sulit untuk di bor. Sehingga membutuhkan tambahan waktu atau peralatan yang lebih canggih. 

Biasanya semakin keras kondisi tanah yang akan di bor. Maka biaya pembuatan sumur bor tersebut akan semakin mahal. Ini disebabkan karena dalam pengeboran membutuhkan effort yang lebih. Baik itu dari segi tim yang melakukan pengeboran, waktu pengerjaan sampai dengan peralatan yang digunakan untuk mengebor tanah tersebut. Maka dari itu, pemilihan tempat untuk membuat sumur bor juga penting untuk dipertimbangkan kembali.

2. Kedalaman Sumur

Kemudian dari segi kedalaman sumur yang akan dibuat sumur bor ini juga berpengaruh pada biaya pembuatan sumur bor di Jogja. Sudah bukan hal asing lagi jika semakin dalam sumur bor yang dibuat. Maka harganya juga akan semakin mahal. Hal ini tentunya berkaitan dengan mata air di dalam tanah tersebut. Terkadang memang ada sumur bor yang letak mata airnya dekat. Jadi tidak harus mengebor tanah sampai dalam.

Akan tetapi terkadang ada juga sumur yang meskipun sudah dalam namun belum menemukan sumber mata air. Pengeboran sumur yang sampai dalam ini tentu saja akan membutuhkan alat-alat yang tidak sedikit. Maka dari itu, jika sumur yang dibuat semakin dalam, maka biaya jasa pembuatan sumur bor yang ditawarkan juga akan semakin mahal. 

3. Alat yang Digunakan

yang terakhir adalah dari segi alat yang digunakan untuk membuat sumur bor tersebut. Termasuk dengan material pemipaan yang digunakan untuk penampang sumur atau casing, pipa hisap dan material pendukung lainnya. Selain itu diameter dalam pembuatan sumur bor ini juga dapat mempengaruhi. Sebab berhubungan dengan besi galvanis atau PVC. Apabila ingin lebih hemat dalam pembuatan sumur bor ini. 

Maka bisa dengan cara mencari material sendiri selain alat utama untuk mengebor sumur. Jika mencari material dan pipa hisap sendiri. Maka pastikan untuk memilih produsen yang sudah berpengalaman dan juga terpercaya. Ini dilakukan dengan maksud supaya sumur bor tidak ada masalah dan memberikan sumber air bersih. 

Yuk Ketahui Juga Berbagai Jenis Sumur Bor

Untuk bisa mendapatkan sumber air yang berkualitas dan bisa langsung dikonsumsi sekarang sudah semakin mudah. Tentu saja karena adanya jasa pembuatan sumur bor. Ada banyak jenis sumur bor yang bisa dipilih sesuai dengan kebutuhan. Tentunya jenis-jenis sumur bor ini akan sangat mempengaruhi biaya pembuatan sumur bor di Jogja. Nah berikut ini penjelasan mengenai berbagai jenis sumur bor, seperti:

1. Sumur Bor Submersible

Sumur bor merupakan salah satu jenis sumur yang sekarang banyak dibuat di pedesaan. Karena jenis sumur ini memudahkan masyarakat mendapatkan sumber air bersih untuk memenuhi kebutuhan air di rumah. Salah satu jenis sumur bor yang bisa jadi pilihan adalah sumur bor submersible. Jenis sumur bor ini memiliki kedalaman sumur yang mencapai kisaran 60 meter sampai dengan 80 meter. 

Tentunya sumur bor sudah banyak sekali digunakan oleh masyarakat. Karena sistem penggunaanya sangat mudah dan tidak terlalu sulit. Sumur bor submersible mampu meletakkan seluruh pompanya di dalam sumur bukan diletakkan pada permukaan sumur.

2. Sumur Jet Pump

Berbeda dengan sumur submersible, sumur jet pump yang satu ini hanya memiliki kedalaman sekitar 25 sampai 45 meter. Selain itu, pompa yang digunakan merupakan pompa jenis jet pump. Sesuai dengan namanya yang pastinya sangat bagus. Maka dari itu, biaya pembuatan sumur jet pump ini biasanya juga lebih murah dibandingkan dengan jenis sumur bor geo listrik

3. Sumur Bor Semi Jet

Jenis sumur bor yang selanjutnya ada sumur bor jenis semi jet. Sumur ini memiliki kedalaman rendah yaitu antara 0 sampai 25 meter untuk sumur bor ini tentunya cukup rendah dibandingkan dengan sumur bor lainnya. Proses penjernihan sumur ini biasanya cukup memakan waktu sampai tiga hari. Bahkan proses pengendapan nya memakan waktu 6 hingga 8 jam. 

Beberapa Manfaat Sumur Bor Sebagai Sumber Air Bersih

Sebelumnya perlu diketahui bahwa ada banyak manfaat yang bisa didapatkan jika memilih membuat sumur bor. Karena seperti yang diketahui bahwa biaya pembuatan sumur bor di Jogja sangat terjangkau. Selain itu, ada banyak manfaat yang bisa didapatkan jika membuat sumur bor. Berikut ini ada beberapa ulasan mengenai manfaat sumur bor sebagai sumber air bersih, seperti:

1. Sumber Air yang Gratis 

Kelebihan penggunaan sumur bor ini adalah nilai dari air tersebut. Sumur merupakan salah satu sumber air gratis. Dimana bisa menekan biaya penggunaan air setiap bulannya. Biasanya, biaya yang dikeluarkan hanya ada pada awal pemasangan umur bor saja. Jika tidak hanya membayar biaya perawatan mesin atau peranti terkait dengan sumur bor.

2. Air yang Lebih Sehat

Keunggulan lain dari sumur bor ini adalah kualitas dari air tersebut. Air yang belum tercemar memiliki efek baik bagi tubuh. Terutama untuk dikonsumsi setelah dimasak maka akan lebih sehat lagi. Air yang tidak terkontaminasi dan berkualitas bahkan dikatakan mampu memiliki kandungan mineral tinggi. Sehingga bermanfaat untuk tubuh dan kulit.

3. Sumber Air Cadangan

Air dari sumur bor ini bisa disimpan di dalam toren sebagai sumber ketersediaan air bersih cadangan ketika PAM tidak mengalir. Biasanya opsi ini menjadi nilai positif tersendiri. Terutama untuk daerah yang belum terjangkau aliran PAM. Sebagai kebutuhan baku, cadangan air akan sangat membantu menghindari krisis air.

Jadi itulah berbagai informasi yang bisa dijelaskan mengenai pengeboran sumur dan juga biaya pembuatan sumur. Pastikan untuk memilih jasa yang tepat untuk bisa mendapatkan biaya pembuatan sumur bor di Jogja terbaik. 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *